Hukum Keluarga Islam

Category

Selasa, 21 Mei 2024, Prodi Hukum Keluarga Islam (Ahwal Syakhshiyyah) Fakultas Syariah UIN Bukittinggi menggelar Studium Generale 2024 secara Luring. Narasumber yang dihadirkan adalah Prof. Dr. Hj, Mesraini, S.Ag, SH, M.Ag, CM, Guru Besar Ilmu Fikih Munakahat Fakultas Syariah dan Hukum UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Tema yang diangkat adalah “Pembaruan Hak Perempuan dalam Keluarga: Keberanjakan...
Read More
Rabu-Jum’at, 01-03 Mei 2024. Sri Wahyuni mahasiswi Program Studi Hukum Pidana Islam Fakultas Syariah, sekaligus Sahabat Saksi Korban (SSK) Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) Republik Indonesia mendapat mandat dari LPSK RI untuk menjadi pendamping assessment bantuan psikososial kepada korban pelanggaran terkait tindak pidana HAM berat. Pendampingan ini dilakukan di lima kecamatan yang ada di...
Read More
Rabu, 14 Juni 2023, Dekan Fakultas Syariah UIN Sjech M. DJamil Djambek Bukittinggi, Dr. Nofiardi, M.Ag. menyambut kunjungan dari Fakultas Syariah UIN Salatiga yang dipimpin langsung oleh Dekan, Prof. Dr. Ilyya Muhsin, SHI., M.Si. Kunjungan yang bertajuk Studi Banding ini dilaksanakan di Ruang Pertemuan Fakultas Syariah. Dalam sambutannya, Dr. Nofiardi, M.Ag menyatakan rasa syukurnya atas...
Read More
Rabu-Kamis, 7-8 Juni 2023 Fakultas Syariah UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi bersama Prodi-Prodi di selingkup Fakultas Syariah melakukan Workshop Penyusunan Visi, Misi, Tujuan dan Strategi (VMTS). Workshop Penyusunan VMTS Prodi-Prodi dan Fakultas Syariah ini menghadirkan narasumber dari UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Dr. Sudirman Hasan, S.Ag., M.A. yang sekarang menjabat sebagai Dekan Fakultas Syariah...
Read More
Jum’at, 12 Mei 2023, Tim Auditor yang dibentuk oleh Lembaga Penjamin Mutu (LPM) UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi adakan Audit Mutu Internal (AMI) terhadap Prodi Hukum Keluarga Islam (HKI) Fakultas Syariah. Audit Mutu Internal ini dilakukan di Ruang Pertemuan Fakultas Syariah. Tim Auditor yang turun ke Prodi HKI adalah Hj. Zulhelmi, SE., MM., Nerry...
Read More
Sabtu, 11 Maret 2023, Melfi Wahyuni, Mahasiswa Program Studi Hukum Keluarga Islam (Ahwal Al-Syakhsiyyah) Fakultas Syariah UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi meraih Juara 1 Cabang Musabaqah Qiraat al-Kutub (MQK) Internasional antar mahasiswa dalam ajang The Second International Competition on Islamic Studies For Malay Undergraduates Student yang diadakan oleh UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. Melfi...
Read More
Kamis, 17 Maret 2023, Wakil Dekan III Fakultas Syariah, Dr. Beni Firdaus, SHI., MA. bersama Kabag TU Fakultas Syariah, Drs. Zoher Ahmad, MH. Menggelar rapat koordinasi dengan pengurus Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Fakultas Syariah dan Pengurus Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) di Selingkup Fakultas Syariah, seperti HMPS Hukum Keluarga Islam (HMPS HKI), HMPS Hukum Ekonomi...
Read More
Selasa, 14 Maret 2023, Dekan Fakultas Syariah UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Ketua Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Sumatera Barat dan 17 Ketua Pengadilan Agama (PA) Se-Sumatera Barat. Penandatanganan MoU ini dilaksanakan di Aula Student Center Kampus II UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi. Penandatanganan ini dilakukan disela-sela Studium...
Read More
Selasa, 14 Maret 2023, Fakultas Syariah UIN Sjech M. DJamil DJambek Bukittinggi mengadakan Studium Generale dengan Mengundang Ketua Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Sumatera Barat, Dr. Drs. H. Pelmizar, MH.I. sebagai Narasumber. Kegiatan Studium Generale yang diadakan di Student Center Kampus II ini juga mengundang semua Ketua Pengadilan Agama (PA) se Sumatera Barat. Studium Generale Fakultas...
Read More
Rabu, 22 Februari 2023, Rektor UIN Sjech M. Djamil DJambek Bukittinggi melantik Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) Fakultas Syariah dan Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) di selingkup Fakultas Syariah. Pelantikan dilaksanakan secara bersama seluruh Ormawa di lingkungan UIN Sjech M. Djamil Djambek di Student Center. Pelantikan yang dihadiri oleh Wakil Rektor III, Dekan, Wakil Dekan III...
Read More
1 2 3 8